Category: Technology

BSA meluncurkan Piagam HKI, untuk mencegah razia oleh oknum

BSA bekerja sama dengan Polri meluncurkan Piagam HKI, sebuah program yang bertujuan mencegah adanya razia oleh oknum-oknum di lapangan. Perusahaan dapat mendaftarkan diri ke BSA, untuk kemudian dilakukan audit pemakaian software di perusahaan tersebut. Apabila perusahaan tersebut lulus audit, maka akan diberikan sebuah piagam atau sertifikat yang berlaku selama 1 tahun. Perusahaan cukup menunjukkan sertifikat

Mojave Experiment

Ini sebuah eksperimen yang sangat menarik, bagaimana persepsi seseorang mengenai produk bisa mengalahkan logika dan rasio. Dengan banyaknya berita negatif mengenai Vista, banyak sekali orang yang bahkan tidak mau mencoba produk ini. Di dalam eksperimen ini, dilakukan interview terhadap sekumpulan orang yang belum pernah menggunakan Vista. Hampir semua memberikan komentar negatif dan tidak mau mencoba

Perubahan persepsi terhadap Microsoft, Google, Apple dan Linux

Sebuah artikel menarik yang membicarakan bagaimana persepsi umum mengenai Microsoft, Google, Apple dan Linux mulai mengalami pergeseran. Sebenarnya hal-hal yang dibicarakan cukup spesifik, tapi si penulis berargumen bahwa hal-hal ini hanyalah awal dari perubahan yang lebih mendasar. Sebagai contoh, bagaimana Google mulai mengurangi benefit yang didapatkan oleh karyawannya untuk mengurangi cost, mulai mengubah persepsi mengenai

Kompas e-Paper

Kompas baru saja meluncurkan layanan terbarunya berupa Kompas e-Paper. Di layanan mereka sebelumnya, yaitu Kompas.com, kita memang dapat membaca berita-berita terkini secara online, termasuk juga berita-berita yang muncul di Kompas cetak. Tapi yang sama hanyalah isi dari berita, sedangkan foto, grafik, statistik, dan lain-lain tidak akan dimunculkan. Kalau menggunakan Kompas e-Paper, kita benar2 melihat koran

Microsoft makin serius dengan Open Source

Microsoft semakin menunjukkan keseriusannya terlibat dalam Open Source movement. Sam Ranji, Senior Director of Platform Stragey, kembali menjadi pembicara dalam acara OSCON (Open Source Convention) di Portland, Amerika Serikat, tanggal 25 Juli kemaren. Dalam keynote yang disampaikan, Sam Ranji mengumumkan beberapa milestone penting dalam keterlibatan Microsoft dengan Open Source. Pertama, Microsoft menjadi Platinum Sponsor bagi

Tips PowerPoint: B for Blank

Sewaktu sedang melakukan presentasi dengan menggunakan PowerPoint, kita sering tiba-tiba ingin berdiskusi dan ingin mengosongkan tampilan di proyektor. Hal ini bisa dilakukan dengan cepat dengan menekan tombol “B” ketika sedang dalam mode presentasi. Tekan “B” lagi untuk kembali ke mode presnetasi normal.

Hyper-V Released

Microsoft melakukan release Hyper-V pada tanggal 26 Juni kemarin, lebih cepat 1 bulan lebih dari rencana semula. Hyper-V adalah hypervisor yang menjadi kelanjutan dari produk Virtual Server 2005, yang memberikan performance yang jauh lebih baik karena lebih dekat ke hardware. Bila dibandingkan dengan produk kompetitor lain, Hyper-V akan berhadapan langsung dengan ESX dari VMWare. Hyper-V

PHP Developers Day @ LIPI . 19 Juni 2008

Telat banget nih beritanya, tapi tetap masuk ke sini deh. Tanggal 19 Juni kemaren, ada acara PHP Developers Day di LIPI. Kerja sama yang menarik antara PDII-LIPI, IlmuKomputer.com (IKC) dan Zend, yang melibatkan unsur komunitas dari PHPUG dan PHP-ID.org. Microsoft juga ikut meramaikan =) Acara dibuka oleh pak Putut Irwan Pudjiono dari PDII LIPI, dan